Inspirations for Blogger

Inspirations for Blogger

Markus Aurelius,filsuf dan penguasa Roma, berpendapat ,” kebahagiaan hidup tergantung pikiranmu.”
Dan begitu pula yang lain.Termasuk keadaan Anda.
Sebelum hal ini sulit diterima oleh sebagian besar orang.kita cenderung memikirkan situasi yang sedang terjadi,di waktu sekarang dalam realitas ,dan apa yang menyebabkan terjadinya situasi itu.Apabila kita jujur menghadapi fakta bahwa kita menciptakan keadaan kita,dengan mudah kita bisa menciptakan keadaan yang kita innginkan.
Sebagaimana kapal yang kuasa mengendalikan ombak dan angin,anda sanggup mengendalikan situasi.Meski dunia terkesan keras dan tidak adil,Anda tidak perlu terpengaruh.Anda bisa bebas,tidur dengan pulas,dan tidak terusik atau gamang oleh kejadian tak terduga.Serta,tidak perlu melakukan hal yang tidak diinginkan yang bisa membuat frustasi atau perselisihan.
Apakah itu hal yang ideal untuk didengarkan namun didapat?jika kita berpikir demikian,itulah kesalahan awal kita.
Seseorang saat berpikir demikian,tak boleh lupa bahwa dia berpikir negative dan akhirnya hanya bisa berpikir dengan cara seperti itu.Untungnya,apa yang dipikirkan seseorang dengan cara yang keliru tak serta-merta demikian kenyataannya.Dan dalam hal ini memang tidaklah demikian!
Pemikir Ralph Waldo Emerson menjelaskan:
Kemenangan atas sesuatu merupakan tujuan seseorang.Setiap orang adalah kekuatan baru di alam ini.Dia memegang kunci dunia di tangannya.
Anda,pada hakikatnya sanggup mengatasi semua masalah atau rintangan yang mengiringi hari-hari Anda baik itu di rumah,kantor,dan sebagainya.Bagaimana mungkin? Karena kebahagian tidak tergantung pada ihwal diluar diri Anda. Kemana punAnda pergi,selalu merasa tenteram.
Kemampuan pikiran dalam mengendalikan keadaan merupakan rahasia kekuatan mental kelima.

0 comments:

Post a Comment